KRI Fatahillah adalah kapal perang milik TNI AL jenis
destroyer / perusak dari kelas fregat. Kapal ini di buat di Wilton – Fijenoord, Schiedam Belanda tahun 1979. KRI
Fatahillah memiliki kemampuan anti kapal selam dan permukaan serta anti pesawat
tempur.
Spesifikasi Kapal :
- Panjang : 83,85 m
- Lebar : 11,10 m
- Draft : 3,30 m
- Berat Dipl. : 1450 ton
- Kecepatan : 21 knot
- Power : 2 mesin penggerak 8000 bhp
menggunakan 2 shaft
- Crew : 82 orang
Persenjataan :
- 4 Aerospatiale MM – 38 Exocet peluru
kendali, jangkauan 42 km.
- 1 Meriam Bofors 120/62 kaliber 120
mm, jangkauan 18.5 km.
- 12 Torpedo Honeywell Mk 46, tabung
peluncur Mk 32, jangkauan 11 km.
- 2 kanon anti pesawat Rheinmetall kaliber 20 mm, jangkauan 2 km.
- Mortir Bofors ASR 375 mm anti kapal selam.
- Radar Racal Decca AC 1229 (radar permukaan) dan Signaal WM 28 ( radar dalam air ).
- Kendali tembak Signaal WM 28
- Sonar Signaal PHS 32
- Pengecoh 2 knebworth corvus 8 tubed launchers
0 komentar:
Posting Komentar